News & Release
Studi Banding Wakil Gubernur dan Kepala Daerah se-Jawa Barat ke SBI Pabrik Narogong, Jawa Barat
Wakil Gubernur Jawa Barat, Uu Ruzhanul Ulum bersama Kepala Daerah se-Jawa Barat melakukan studi banding praktik pertambangan berkelanjutan dan pengelolaan limbah Nathabumi di PT Solusi Bangun Indonesia Tbk (SBI) di Narogong Jawa Barat, pada Rabu (08/02/2023)....
Nathabumi Kembali Raih Penghargaan K3 dari Proyek Migas
PT Solusi Bangun Indonesia Tbk (SBI) melalui Unit Bisnis Pengelolaan Limbah Nathabumi menerima penghargaan 5 Tahun Nihil LTI (Lost Time Incident) dari PT Pertamina Hulu Mahakam (PHM) di acara HSE Commitee Meeting Level 3 di Balikpapan, pada Minggu (06/02/2022).Acara...
Kedutaan Besar Jepang di Indonesia Kunjungi Fasilitas Pengolahan Limbah Menjadi Bahan Bakar Alternatif di SBI Pabrik Narogong, Jawa Barat
Jakarta, 25 Februari 2022 – PT Solusi Bangun Indonesia Tbk (“SBI”) yang merupakan unit usaha dari PT Semen Indonesia (Persero) Tbk (“SIG”), menerima kunjungan Kedutaan Besar Jepang di Indonesia dan Japan International Cooperation Agency (JICA) di Pabrik Narogong, Jawa...
Nathabumi Customer Gathering 2021 “Bersama Berbagi Peran untuk Masa Depan Berkelanjutan”
Nathabumi Customer Gathering 2021 yang diselenggarakan secara Hybrid di Avanzel Hotel & Convention Cibubur pada 25 November 2021, merupakan salah satu wujud apresiasi kepada mitra bisnis dan pelanggan, yang selama ini telah bersinergi dan mempercayakan pengelolaan...
Siaran Pers: Bangun Masa Depan Berkelanjutan, SBI Manfaatkan Sampah Jadi Energi Terbarukan
Cilacap, 3 Maret 2021 - PT Semen Indonesia (Persero) Tbk (SIG) melalui unit usahanya, PT Solusi Bangun Indonesia Tbk (SBI), telah memanfaatkan sampah perkotaan (municipal solid waste) di fasilitas yang berada di Tritih Lor...
Hasilkan Energi Pengganti Batubara, Solusi Bangun Indonesia Dukung Pemanfaatan RDF Untuk Co-firing PLTU
Siaran Pers Kementerian Koordinator Kemaritiman dan Investasi (Kemenko Marves), bersama dengan Direktorat Jenderal EBTKE Kementerian ESDM dan PT Semen Indonesia (Persero) Tbk - SIG, melalui anak usahanya, PT Solusi Bangun Indonesia Tbk (SBI) menyelenggarakan...
Bantu Kurangi Timbunan Sampah di TPST Bantargebang, SBI Tandatangani MoU Pengolahan Sampah dengan Pemprov DKI Jakarta dan Unilever
Siaran Pers Bogor (30/9) - Sampah menjadi persoalan umum yang dihadapi semua kota di dunia. DKI Jakarta menjadi salah satu kota besar yang dihadapkan dengan persoalan sampah serta telah masuk dalam kategori darurat dan mendesak. DKI Jakarta menghasilkan setidaknya...
SIG Manfaatkan Sampah di Kabupaten Cilacap Sebagai Bahan Bakar Alternatif
Siaran Pers023/HM.03/50050407/2000/07.20 Jakarta, 21 Juli 2020 – PT Semen Indonesia (Persero) Tbk (SIG) melalui unit usahanya, PT Solusi Bangun Indonesia Tbk (SBI), memanfaatkan sampah perkotaan di fasilitas yang berada di Tritih Lor Kecamatan Jeruklegi, Kabupaten...
Solusi Bangun Indonesia Bantu Musnahkan Barang Sitaan Direktorat Jenderal Bea dan Cukai Jawa Barat
Siaran Pers Bandung, 11 Desember 2019 – Hari ini PT Solusi Bangun Indonesia Tbk (SBI) melalui unit bisnisnya, Nathabumi, bersama dengan Direktorat Jenderal Bea dan Cukai Jawa Barat menandatangani Berita Acara Pemusnahan Barang Milik Negara berupa 45 ton Pakaian Bekas,...